Salah Satu Contoh Kegiatan Positif sebagai pelajar
Salah satu kegiatan positif untuk belajar menurut saya adalah dengan blogging, dari blogging ini akan sering membaca dan akan sering menulis, dari membaca ini akan menambah pengetahuan dan dari menulis ini akan melatih diri kita bagaimana bertutur kata yang baik, berkata yang baik yang mudah dimengerti orang yang membaca atau mendengarkannya, kemudian juga melatih otak kita.
Kegiatan blogging tidak mengeluarkan biaya, hanya saja membutuhkan akses internet, sekarang ini kelihatannya akses internet tidak begitu dipermasalahkan, karena sekarang banyak area free hotspot atau wifi dan juga banyak sekarang yang menggunakan akses internet melalui ponsel, kelihatannya juga banyak pelajar sekarang ini lebih popular dengan situs media sosial twitter, facebook dan media sosial lainnya.
Cobalah dengan blogging, untuk membuat blogging sendiri cukup mudah dan gratis anda bisa memilih blogspot atau wordpress, cobalah anda tulis artikel untuk awal anggap saja masih latihan tulis sebisa anda, ini adalah sebuah proses belajar, lama-kelamaan tulisan anda juga akan semakin membaik. Kemudian seringlah berkunjung ke blog lain dan budayakan meninggalkan komentar dengan baik, selanjutnya lama kelamaan sebagai blogger akan saling berkomentar saling bertukar informasi pengetahuan, ini menjadi manfaat bagi anda sendiri wawasan pengetahuan anda bertambah, dan skill menulis anda juga lama-kelamaan akan terasah.
Buatlah topik atau tema yang sesuai dengan hobby atau kesenangan anda, ini akan lebih menikmati anda dalam blogging dan ini juga membantu anda dalam proses belajar anda, misalnya anda senang dengan mata pelajaran atau mata kuliah biologi, apa yang anda dapatkan pelajaran disekolahan anda bisa rangkum dalam sebuah tulisan kemudian anda posting di blog anda begitu seterusnya, dari artikel ini juga bisa menimbulkan diskusi misalnya saja anda menulis rangkuman tentang mikroorganisme kemudian ada pengunjung yang mengomentari artikel anda yaitu bertanya tentang mikroorganisme kemudian saling jawab-menjawab komentar terjadilah diskusi, diskusi inilah nantinya seperti belajar kelompok.
Banyak manfaat blog yang didapatkan selain menambah wawasan pengetahuan anda juga bisa menambah pertemanan, dan juga menjadi sebuah keberuntungan jika blog anda banyak yang menyukai kemudian banyak yang berkunjung ini anda bisa membuka space periklanan dan anda bisa mendapatkan penghasilan dari blog anda melalui iklan yang terpasang di blog.
Namun demikian jangan keterusan asyik blogging atur waktu anda mana yang lebih penting, ada saatnya belajar ada saatnya blogging, jangan gara-gara blogging prestasi anda malah menjadi menurun dari sebelumnya.
Demikian cerita hari ini, artikel berikutnya SEKEDAR SARAN DAN MASUKAN UNTUK MAHASISWA
Kegiatan blogging tidak mengeluarkan biaya, hanya saja membutuhkan akses internet, sekarang ini kelihatannya akses internet tidak begitu dipermasalahkan, karena sekarang banyak area free hotspot atau wifi dan juga banyak sekarang yang menggunakan akses internet melalui ponsel, kelihatannya juga banyak pelajar sekarang ini lebih popular dengan situs media sosial twitter, facebook dan media sosial lainnya.
Cobalah dengan blogging, untuk membuat blogging sendiri cukup mudah dan gratis anda bisa memilih blogspot atau wordpress, cobalah anda tulis artikel untuk awal anggap saja masih latihan tulis sebisa anda, ini adalah sebuah proses belajar, lama-kelamaan tulisan anda juga akan semakin membaik. Kemudian seringlah berkunjung ke blog lain dan budayakan meninggalkan komentar dengan baik, selanjutnya lama kelamaan sebagai blogger akan saling berkomentar saling bertukar informasi pengetahuan, ini menjadi manfaat bagi anda sendiri wawasan pengetahuan anda bertambah, dan skill menulis anda juga lama-kelamaan akan terasah.
Buatlah topik atau tema yang sesuai dengan hobby atau kesenangan anda, ini akan lebih menikmati anda dalam blogging dan ini juga membantu anda dalam proses belajar anda, misalnya anda senang dengan mata pelajaran atau mata kuliah biologi, apa yang anda dapatkan pelajaran disekolahan anda bisa rangkum dalam sebuah tulisan kemudian anda posting di blog anda begitu seterusnya, dari artikel ini juga bisa menimbulkan diskusi misalnya saja anda menulis rangkuman tentang mikroorganisme kemudian ada pengunjung yang mengomentari artikel anda yaitu bertanya tentang mikroorganisme kemudian saling jawab-menjawab komentar terjadilah diskusi, diskusi inilah nantinya seperti belajar kelompok.
Banyak manfaat blog yang didapatkan selain menambah wawasan pengetahuan anda juga bisa menambah pertemanan, dan juga menjadi sebuah keberuntungan jika blog anda banyak yang menyukai kemudian banyak yang berkunjung ini anda bisa membuka space periklanan dan anda bisa mendapatkan penghasilan dari blog anda melalui iklan yang terpasang di blog.
Namun demikian jangan keterusan asyik blogging atur waktu anda mana yang lebih penting, ada saatnya belajar ada saatnya blogging, jangan gara-gara blogging prestasi anda malah menjadi menurun dari sebelumnya.
Demikian cerita hari ini, artikel berikutnya SEKEDAR SARAN DAN MASUKAN UNTUK MAHASISWA
Dukung blog ini caranya berbelanja online di www.tokofaiz.com klik disini www.tokofaiz.com
saya dulu waktu sekolah nggak tahu blogging mas hhehe sayang banget ya. Padahal banyak banget manfaat nya :)
ReplyDeleteterutama untuk belajar menulis dan membaca :)
@Mba Ririn : sama mba ririn saya juga belum kenal blogging
ReplyDelete