Bakat Menulis Enaknya Bisnis Apa ?

Setelah tahu tentang blogging, menurut saya jika punya bakat menulis adalah sebuah anugerah, sebuah kemampuan yang bisa memberikan manfaat tidak hanya pribadi sendiri tapi juga untuk orang lain.

Bahkan menurut saya profesi terhebat adalah seorang penulis, karena sulit orang membuat sebuah tulisan / buku. karena menulis ini sebuah kebiasaan dan menulis adalah bakat, yang jarang semua orang bisa melakukannya.

Jadi penulis itu bermanfaat Sebagai contoh gambarannya misalnya anda menulis buku, dengan judul "mengatur keadaan financial yang pas-pasan", dengan buku tersebut anda sudah memberikan manfaat bagi mereka yang sedang bermasalah dengan finacial pas-pasan, dengan informasi yang diperoleh dari buku tersebut dan anda pun juga diuntungkan dsengan materi yaitu hasil dari penjualan buku.

Kemudian seorang blogger yang menulis untuk blognya,di baca oleh banyak orang dan merasa informasi yang didapatkan dari blog tersebut bermanfaat. dari blog tersebut seorang penulis bisa memanfaatkan blognya untuk menyediakan space iklan sehingga bisa menghasilkan uang dari blognya.

Lalu ketika punya bakat penulis enaknya bisnis apa, berikut coba mengulas, ada beberapa hal yang bisa dilakukan dari bakat menulis ini diantaranya :

1. Menulis buku, bagi saya sendiri bisa menulis buku ini sebuah kebanggaan, sampai sekarang belum kesampaian, mudah-mudahan besok terinspirasi untuk membuat buku. dari buku ini secara material juga bisa menjadikan orang kaya.

2. Menjadi jasa penulis, seperti penulis profil perusahaan ini juga bayarannya lumayan, kemudian penulis untuk update blog. sekarang ini banyak para blogger, yang mencari jasa penulis untuk update blognya.

3. Menjadi Wartawan, ini sangat mengait, jika anda sudah punya bakat menulis ini sangat menunjang.

4. Menulis di blog atau menjadi blogger, banyak blogger sukses berpenghasilan besar, bahkan ada yang sampai mendapatkan 1 milyar, sebuah angka yang fantastis mendapatkan penghasilan dari blog.  baca pada : Mulai Dari Mana Cara Buat Blog sampai bisa memberikan penghasilan

Jadi kesimpulannya jika anda punya bakat menulis, enaknya bisnis apa, bisa pertimbangkan membuat menulis buku, menjadi jasa penulis, wartawan, atau jadi blogger.

Artikel berikutnya Sulit Menulis Untuk Blog Anda, Berikut Tipsnya

Dukung blog ini caranya berbelanja online di www.tokofaiz.com klik disini www.tokofaiz.com



Comments