Akibat Sering Buka Tutup Monitor Laptop

Ada sebuah pertanyaan tentang penggunaan laptop yaitu apakah Akibat dari sering buka tutup monitor laptop, benarkan bisa mengakibatkan kerusakan.

Secara logika dasar ada sebab ada akibat, sebebanya sering .....maka akibatnya akan... begitu juga dengan laptop, dimana didalamnya terdapat komponen yang rentan, akibat sering buka tutup monitor laptop akibatnya kabel fleksibelnya kena dengan begitu harus ganti kabel fleksible, kalau tidak monitor tidak bisa menyala.

Punya pengalaman dirumah karena laptopnya tidak dalam pengawasan, karena saya sedang pergi laptopnya buat mainan anak, dan katanya sering di buka tutup buat mainan, unik kali ya bagi anak umuran 4 tahun, dari situ laptop belum ada setahun akibat sering buka tutup monitor laptop, rusak.

Mungkin kalau harga laptopnya yang agak mahal, komponenya agak kuat jadi meskipun sering buka tutup baik-baik saja.

Akibat Sering Buka Tutup Monitor Laptop


Ada dua yang menjadi perhatian saya ketika menggunakan laptop yaitu pada keyboard kalau digunakan lama jadi panas dan keyboardnya mungkin panas terus jadi lengket kemudian rusak tidak berfungsi.

Kemudian pada buka tutup laptop tadi, rentan juga dikabelnya, maka baiknya memang di buka aja terus, kalau mau tidur baru ditutup.

Menurut saya lebih baik kalau dirumah pakai komputer PC dekstop, keyboardnya lebih bandel, dan tidak khawatir juga kalau berlama-lama menggunakan komputer.

Sekian ulasan seputar penggunaan laptop mudah-mudahan bermanfaat, baca juga Apakah Laptop akan cepat rusak jika digunakan untuk menonton dengan kaset

Dukung blog ini caranya berbelanja online di www.tokofaiz.com klik disini www.tokofaiz.com